Minat Pindah ke Selandia Baru? Sekarang Syaratnya Lebih Mudah

Daftar Isi 1. Jalur Pekerja Terampil (Skilled Workers) 2. Jalur Pekerja Kejuruan (Tradesmen) Kritik dan Kekhawatiran Jakarta, kalduikan Indonesia — Selandia Baru baru saja mengumumkan bahwa negara ini melonggarkan persyaratan untuk mendapatkan izin tinggal tetap alias permanent residency . Langkah ini diambil karena negara tersebut menghadapi kekurangan tenaga kerja yang signifikan akibat banyaknya warga negara […]
Sri Mulyani: Sekarang Saya Warga Biasa, Hormati Ruang Privasi Kami

Jakarta, kalduikan Indonesia — Sri Mulyani meminta ruang pribadinya sebagai warga negara biasa dihormati usai menyerahkan kursi menteri keuangan ( menkeu ) ke Purbaya Yudhi Sadewa . “Saya pamit undur diri dan mohon mulai saat ini kami dihormati ruang privasi, ruang pribadi saya sebagai warga negara biasa,” ujar Ani, sapaan akrabnya, saat serah terima jabatan […]
Upgrade Ilmu Keuangan di LPS Financial Festival Medan, Daftar Sekarang

Jakarta, kalduikan Indonesia — Setelah sukses di Surabaya, Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) kembali menggelar festival keuangan di kota lainnya. LPS Financial Festival bakal hadir di Medan, Sumatra Utara pada 20-21 Agustus 2025. Waktunya buat kamu upgrade ilmu keuangan di acara ini! LPS Financial Festival akan memberikan edukasi keuangan yang dikemas secara inspiratif, interaktif, dan tentunya menarik. […]